Menu

Peringatan Isra’ Mikraj 1444 H/2023 M SMK Negeri Pasirian: Meningkatkan Takwa dan Mengasah Bakat melalui Lomba-Lomba Kreatif

Peringatan Isra’ Mikraj adalah momen penting bagi umat Muslim di seluruh dunia. Pada tanggal 2 Maret 2023, SMK Negeri Pasirian akan menyelenggarakan Peringatan Isra’ Mikraj 1444 H / 2023 M dengan tema “Asah Bakat Tingkatkan Takwa” (ABATA). Tema yang diusung pada peringatan kali ini adalah memperlihatkan pentingnya... more →
Posted in: Kegiatan Sekolah, Kegiatan Siswa